Kata JK soal Reuni 212 dan Tak Diundangnya Jokowi ke Monas

20DETIK

   |   
127 Views | Minggu, 02 Des 2018 11:06 WIB

Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) menilai tak ada politik-politikan di reuni 212. Semua sepakat, peserta tak boleh bawa bendera parpol. JK juga komentar soal tak diundangnya Jokowi ke Monas.

Bagus Prihantoro Nugroho - 20DETIK