Kapitra Sebut Reuni 212 Bermuatan Politis, Gerindra Membantah

20DETIK

   |   
16 Views | Senin, 03 Des 2018 19:26 WIB

Caleg PDIP Kapitra Ampera menuding Reuni 212 berisi kegiatan politik praktis. Namun pernyataan tersebut dibantah politikus Partai Gerindra, Asril Tanjung. Asril mengklaim Reuni 212 bersih dari kegiatan politik.

Dwi Putri Aulia - 20DETIK