Presiden Joko Widodo ditemani Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan membagikan 3.000 sertifikat tanah untuk warga Jakarta Pusat. Menurut Jokowi, selama ini marak kasus sengketa tanah yang masuk ke telinganya.
Presiden Joko Widodo ditemani Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan membagikan 3.000 sertifikat tanah untuk warga Jakarta Pusat. Menurut Jokowi, selama ini marak kasus sengketa tanah yang masuk ke telinganya.