Pidato AHY Bahas Nurhadi-Aldo dan Risiko Golput

20DETIK

   |   
6 Views | Jumat, 01 Mar 2019 23:39 WIB
Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) yang kini telah memimpin kampanye pemenangan Partai Demokrat, menyampaikan pidato politik di depan para kader. Dalam pidatonya disampaikan, bahwa besarnya potensi golput menjadi indikasi bahwa masyarakat jenuh akan gesekan politik. 
Ashri Fathan - 20DETIK