Memperingati Hari Kesadaran Autis Sedunia yang jatuh pada tanggal (2/4), puluhan siswa berkebutuhan khusus (ABK) di Makassar, bermain dan belajar bersama siswa non ABK. Diharapkan, kedepannya dengan keakraban ini siswa ABK dapat membiasakan diri berinteraksi dengan lingkungan sekitarnya.