Polisi menyebut sebuah ambulans dengan logo parpol berisi batu untuk menyuplai 'amunisi' rusuh aksi 22 Mei. Partai Gerindra menegaskan ambulans tersebut bukan berasal dari partainya.