Sekjen Demokrat, Hinca Panjaitan mengabarkan jika Prabowo Subianto masih berada di luar negeri. Namun, kabarnya Prabowo setibanya di Tanah Air akan segera berkunjung ke kediaman Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).
Sekjen Demokrat, Hinca Panjaitan mengabarkan jika Prabowo Subianto masih berada di luar negeri. Namun, kabarnya Prabowo setibanya di Tanah Air akan segera berkunjung ke kediaman Susilo Bambang Yudhoyono (SBY).