Prabowo Minta Pendukungnya Tak Perlu Datang ke MK

20DETIK

   |   
53 Views | Rabu, 12 Jun 2019 07:32 WIB

Prabowo memohon kepada agar para pendukungnya tidak usah hadir di gedung MK dan sekitarnya pada saat Sidang perdana sengketa Pilpres 2019. Sidang perdana sengketa Pilpres 2019 sendiri akan digelar pada 14 Juni mendatang.

Nugroho Tri Laksono - 20DETIK