Soal Pajak, Pelaku UMKM Minta Jokowi Tiru Konsep China

20DETIK

   |   
1,213 Views | Selasa, 18 Jun 2019 18:27 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) bertemu dengan para pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) di Istana Merdeka, Jakarta Pusat. Dalam kesempatan ini, para pelaku UMKM meminta Jokowi memangkas tarif pajak penghasilan (PPh) final dari 0,5% menjadi 0% alias bebas pajak seperti yang dilakukan Negeri Tirai Bambu.

Abdul Haris Utiarahman - 20DETIK