Khofifah Bantah Rekomendasikan Haris Jadi Kakanwil Kemenag Jatim

20DETIK

   |   
15 Views | Rabu, 03 Jul 2019 19:07 WIB
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa membantah pernah rekomendasikan Haris Hasanuddin menjadi Kakanwil Kementerian Agama Jawa Timur kepada Ketua Umum PPP Romahurmuziy. Khofifah mengaku menanyakan nasib Haris yang masuk nominasi Kakanwil Kemenag Jatim kepada Rommy hanya sebagai titipan pertanyaan dari tokoh ulama Kiai Asep Saifuddin Chalim.
Khartika Nur Atikah - 20DETIK