Ketua DPRD DKI Jakarta, Prasetio Edi Marsudi menyebutkan bahwa para pencari suaka di trotoar Kebon Sirih akan dipindahkan ke Jakarta Islamic Center. Ada 241 pengungsi yang akan dipindahkan mulai Rabu (10/7) pagi.
Ketua DPRD DKI Jakarta, Prasetio Edi Marsudi menyebutkan bahwa para pencari suaka di trotoar Kebon Sirih akan dipindahkan ke Jakarta Islamic Center. Ada 241 pengungsi yang akan dipindahkan mulai Rabu (10/7) pagi.