Detik-detik Air Canada Turbulensi, Sebabkan 37 Orang Terluka

20DETIK

   |   
6,504 Views | Jumat, 12 Jul 2019 16:37 WIB

Pesawat Air Canada mengalami turbulensi parah saat terbang dari Vancouver menuju Sydney, Australia (12/7). Sedikitnya 37 orang mengalami luka-luka dalam insiden ini.

Muhammad Abdurrosyid - 20DETIK