Unik! Tiga Kakak Beradik Bernama Republik Indonesia Merdeka

20DETIK

   |   
139,953 Views | Kamis, 15 Agu 2019 13:48 WIB

Tiga kakak beradik di Lampung memiliki nama yang unik. Yaitu Indonesia Maya Alisyana, Merdeka Oktrinaya Husna dan Republik Ilham Samudera. Jika digabung nama mereka menjadi Republik Indonesia Merdeka.

Rahmatia Miralena - 20DETIK