Pemerintah memang wajib untuk membangun pendidikan bagi anak-anak bangsa. Melalui dana desa dari Kementerian Desa, pemerintah membangun rumah betang di Desa Kebong, Kalimantan Barat. Rumah ini menjadi pusat berkumpulnya warga sekaligus tempat belajar mengajar bahasa inggris untuk anak-anak.