Dipolisikan Gegara Cuitan soal Wiranto, Ini Respons Hanum Rais

20DETIK

   |   
104 Views | Rabu, 16 Okt 2019 18:41 WIB

Hanum Salsabiela Rais, putri Amien Rais yang juga politikus PAN dan anggota DPRD DI Yogyakarta, dilaporkan ke polisi gegara cuitan soal insiden penusukan Menko Polhukam Wiranto. Apa responsnya? Langkah apa yang ia akan ambil?

Usman Hadi - 20DETIK