Ternyata Ini Alasan 6 Polisi Bawa Senpi saat Amankan Demo di Kendari

20DETIK

   |   
13 Views | Kamis, 17 Okt 2019 14:19 WIB

Dua mahasiswa pendemo di Kendari, Sulawesi Tenggara, tewas tertembak. Dalam penyelidikan, ada 6 polisi yang diketahui membawa senjata api. Mereka menjalani sidang disiplin karena diketahui membawa senjata api saat mengamankan demo yang berpusat di DPRD Sultra itu. Apa alasan 6 polisi bawa senpi saat amankan demo?

Sitti Harlina - 20DETIK