Nadiem Makarim telah menerima mandat dari Presiden Jokowi untuk menjadi Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI. Eks bos Go-Jek itu berharap mampu meningkatkan kapabilitas dan kesejahteraan para guru di Indonesia.
Nadiem Makarim telah menerima mandat dari Presiden Jokowi untuk menjadi Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI. Eks bos Go-Jek itu berharap mampu meningkatkan kapabilitas dan kesejahteraan para guru di Indonesia.