Andi Arief Sebut Dendam Megawati ke SBY Turun Sampai AHY

20DETIK

   |   
937 Views | Sabtu, 26 Okt 2019 18:12 WIB

Wasekjen Partai Demokrat (PD) Andi Arief menduga dendam Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri tak hanya kepada Ketum Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) tetapi juga turun ke anaknya Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). Namun hal itu dibantah oleh PDIP.

Rahmatia Miralena - 20DETIK