Menhan Prabowo Bicara Konsep Perang Rakyat Semesta

20DETIK

   |   
2,169 Views | Senin, 11 Nov 2019 16:41 WIB

Menteri Pertahanan (Menhan) Prabowo Subianto bicara mengenai konsep Pertahanan Rakyat Semesta dalam rapat kerja (raker) dengan Komisi I DPR RI. Pertahanan Rakyat Semesta adalah konsep dimana seluruh rakyat akan menjadi komponen pertahanan negara.

Ashri Fathan - 20DETIK