Seorang Wanita Diserang Anjing Pitbull di Makassar

20DETIK

   |   
494 Views | Senin, 25 Nov 2019 23:14 WIB

Anjing jenis pitbull menyerang seorang wanita di Makassar. Serangan anjing tersebut membuat korban harus dilarikan ke rumah sakit karena menderita luka yang cukup parah.

Ibnu Munsir - 20DETIK