Massa Aliansi Umat Islam Surabaya Tuntut Sukmawati Ditangkap

20DETIK

   |   
103 Views | Jumat, 29 Nov 2019 19:41 WIB

Massa yang tergabung dalam Aliansi Umat Islam menggelar Aksi Bela Nabi di depan Gedung Negara Grahadi, Surabaya. Mereka menuntut Sukmawati Soekarnoputri segera ditangkap dan diadili.

Amir Baihaqi - 20DETIK