Peringati Hari Disabilitas, Mensos Ingin Masyarakat Sadar Kesetaraan

20DETIK

   |   
490 Views | Minggu, 01 Des 2019 10:49 WIB

Kementerian Sosial (Kemensos) menggelar gerak jalan sehat bersama 1.000 difabel sebagai rangkaian acara Hari Disablitias International (HDI). Menteri Sosial (Mensos) Juliari Batubara menyebut kegiatan ini untuk meningkatkan kembali kesadaran masyarakat tentang pentingnya kesetaraan terhadap para difabel.

Yussa Ariska Viossa - 20DETIK