Ketum Partai Demokrat (PD) Susilo Bambang Yudhoyono dalam pidato refleksi akhir 2019 meminta para kadernya menghormati pemerintahan Presiden Jokowi. SBY mengajak semua pihak menghentikan suasana permusuhan dan politik yang membelah.
Ketum Partai Demokrat (PD) Susilo Bambang Yudhoyono dalam pidato refleksi akhir 2019 meminta para kadernya menghormati pemerintahan Presiden Jokowi. SBY mengajak semua pihak menghentikan suasana permusuhan dan politik yang membelah.