Dari HP hingga Alat Isap Narkoba Ditemukan di Rutan Makassar

20DETIK

   |   
319 Views | Sabtu, 14 Des 2019 09:07 WIB

Satgas Kementerian Hukum dan HAM Kanwil Sulawesi Selatan melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Blok Narkoba Rumah Tahanan (Rutan) Kelas 1 Makassar. Hasilnya, petugas menemukan benda-benda terlarang seperti handphone hingga alat isap narkoba.

Reinhard Soplantila - 20DETIK