Presiden Rusia Vladimir Putin mengunjungi Suriah pada Selasa (7/1) sekutu terpenting Iran di kawasan Timur Tengah. Kunjungan dilakukan di tengah-tengah ketegangan yang meningkat antara Iran dan AS usai terbunuhnya jenderal penting Iran dalam serangan udara AS.