Siaga Corona, Kedatangan Turis China di Padang Bikin Heboh

20DETIK

   |   
1,919 Views | Senin, 27 Jan 2020 12:23 WIB

Kedatangan 150 turis asal China yang disambut Gubernur Sumatera Barat, Irwan Prayitno, menuai kehebohan. Hal ini dipicu oleh kekhawatiran sebagian warga terhadap penyebaran virus Corona dari negeri Tirai Bambu tersebut.

Aloysius Valian - 20DETIK