Penampakan RTH Zaman Ahok yang Dijadikan Sentra Kuliner

20DETIK

   |   
151,473 Views | Selasa, 04 Feb 2020 17:02 WIB

Lahan di Muara Karang yang awalnya dijadikan ruang terbuka hijau (RTH) oleh mantan Gubernur DKI Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) kini telah beralih fungsi. Lokasi tersebut kini dalam proses pembangunan sentra kuliner.

Matius Alfons - 20DETIK