Prabowo Singgung 'Senyum Kecut' Sandi saat Bahas Utang Usai Pemilu

20DETIK

   |   
19,700 Views | Kamis, 06 Feb 2020 13:20 WIB

Ketua Dewan Pembina Gerindra Prabowo Subianto menyebutkan partainya rayakan HUT ke-12 secara sederhana. Prabowo pun menyinggung utang sejumlah kader karena kontestasi pemilu 2019, terkhusus soal Sandiaga Uno.

Satria Kusuma - 20DETIK