Sekitar 20 roket dilepaskan kelompok militan Palestina ke daerah Israel pada Minggu (23/2) malam. Sebagai balasan atas kematian warga Gaza oleh militer Israel yang beberapa jam sebelumnya ditembak dengan tuduhan memasang bom.
Sekitar 20 roket dilepaskan kelompok militan Palestina ke daerah Israel pada Minggu (23/2) malam. Sebagai balasan atas kematian warga Gaza oleh militer Israel yang beberapa jam sebelumnya ditembak dengan tuduhan memasang bom.