Setelah China, Iran Catatkan Kematian Tertinggi Akibat Corona

20DETIK

   |   
20,629 Views | Rabu, 26 Feb 2020 13:20 WIB

Iran menjadi negara dengan catatan korban meninggal paling banyak imbas virus corona setelah China. Total ada 16 warganya yang menjadi korban dari virus mematikan tersebut.

Aloysius Valian/CNN Indonesia - 20DETIK