RS Corona di Pulau Galang Siap Dioperasikan, Kapasitas 360 Bed

20DETIK

   |   
70,665 Views | Senin, 06 Apr 2020 15:03 WIB

RS Corona di Pulau Galang, Kepualauan Riau, siap dioperasikan dan direncanakan diresmikan hari ini, Senin (6/4/2020). Ruangan dan fasilitas sudah dipasang. RS ini dikomandoi Kolonel Ckm Dr dr Khairul Ihsan Nasution.

Agus Siswanto Siagian - 20DETIK