Pasien yang sembuh dari Covid-19 di Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra), Fitri Amalia (25), membagikan pesan bagi masyarakat. Fitri mengingatkan agar masyarakat menjaga jarak dan imunitas tubuh untuk mencegah penyebaran Covid-19.
Pasien yang sembuh dari Covid-19 di Kendari, Sulawesi Tenggara (Sultra), Fitri Amalia (25), membagikan pesan bagi masyarakat. Fitri mengingatkan agar masyarakat menjaga jarak dan imunitas tubuh untuk mencegah penyebaran Covid-19.