Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memperpanjang masa pembatasan sosial berskala besar (PSBB) hingga 22 Mei 2020. Hal ini dikarenakan kasus positif covid-19 di DKI masih terus meningkat.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memperpanjang masa pembatasan sosial berskala besar (PSBB) hingga 22 Mei 2020. Hal ini dikarenakan kasus positif covid-19 di DKI masih terus meningkat.