Per 10 Mei, 158.273 Spesimen Diperiksa dari Tes PCR dan TCM

20DETIK

   |   
4,235 Views | Minggu, 10 Mei 2020 16:35 WIB

Pemerintah terus menggencarkan pemeriksaan terkait Covid-19. Hingga hari ini, Minggu (10/5), 158.273 spesimen telah diperiksa, 14.032 diantaranya positif Covid-19.

Dwi Putri Aulia - 20DETIK