Pemprov DKI Jakarta memberlakukan kebijakan ganjil-genap selama pembatasan sosial berskala besar (PSBB) transisi tak hanya untuk mobil, tetapi juga untuk motor. Lantas, apa tanggapan warga?
Pemprov DKI Jakarta memberlakukan kebijakan ganjil-genap selama pembatasan sosial berskala besar (PSBB) transisi tak hanya untuk mobil, tetapi juga untuk motor. Lantas, apa tanggapan warga?