Jokowi Apresiasi Kepala Daerah yang Berhasil Tekan COVID-19

20DETIK

   |   
22,570 Views | Rabu, 24 Jun 2020 13:48 WIB

Presiden Joko Widodo mengapresiasi kerja keras pemerintah daerah yang berhasil menekan penularan corona. Jokowi mengatakan data kasus COVID-19 di daerah itu dapat dipantau melalui sistem informasi terintegrasi, yakni Bersatu Lawan COVID.

Muhammad Abdurrosyid - 20DETIK