Presiden Joko Widodo (Jokowi) mewanti-wanti jajaran Polri menjelang Pilkada serentak 2020 pada akhir bulan Desember nanti. Polri diminta waspada soal potensi ancaman keamanan dalam negeri.
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mewanti-wanti jajaran Polri menjelang Pilkada serentak 2020 pada akhir bulan Desember nanti. Polri diminta waspada soal potensi ancaman keamanan dalam negeri.