Tiga kantor dinas operasi perangkat daerah (OPD) Pemkot Solo, Jawa Tengah ditutup sementara selama tujuh hari. Penutupan dilakukan setelah dua ASN terkonfirmasi positif Covid-19.
Tiga kantor dinas operasi perangkat daerah (OPD) Pemkot Solo, Jawa Tengah ditutup sementara selama tujuh hari. Penutupan dilakukan setelah dua ASN terkonfirmasi positif Covid-19.