Pendamping Gibran di Pilkada Solo 2020, Teguh Prakosa, hari ini menjalani swab test bersama anggota DPRD Kota Solo di RS Bung Karno. Teguh mengikuti swab test lantaran pernah berinteraksi langsung dengan Wakil Wali Kota Solo, Achmad Purnomo, yang telah dinyatakan terpapar Covid-19.