Bupati Padang Pariaman Terinfeksi Corona

20DETIK

   |   
5,463 Views | Minggu, 23 Agu 2020 15:13 WIB

Bupati Padang Pariaman Ali Mukhni mengumumkan dirinya terinfeksi COVID-19. Dia termasuk orang tanpa gejala atau OTG, kini menjalani karantina mandiri. Berharap masyarakat disiplin menjaga kesehatan, mematuhi protokol dengan benar.

Jeka Kampai - 20DETIK