Duka Cita Obama-Biden Untuk Chadwick Boseman 'Black Panther'

20DETIK

   |   
6,348 Views | Minggu, 30 Agu 2020 13:40 WIB

Aktor 'Black Panther' Chadwick Boseman meninggal dunia. Mantan Presiden Amerika Serikat Barack Obama hingga calon Presiden Joe Biden menyampaikan duka citanya.

Rahmatia Miralena - 20DETIK