Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump akan berkunjung ke Kenosha, Wisconsin tempat Jacob Blake ditembak 7 kali di punggungnya. Namun dalam kunjungan itu Trump tak berencana bertemu dengan keluarga Jacob Blake.
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump akan berkunjung ke Kenosha, Wisconsin tempat Jacob Blake ditembak 7 kali di punggungnya. Namun dalam kunjungan itu Trump tak berencana bertemu dengan keluarga Jacob Blake.