Usai Mutilasi Rinaldi, Pelaku Sempat Main Game Online

20DETIK

   |   
13,255 Views | Senin, 21 Sep 2020 13:27 WIB

Pelaku pembunuhan dan mutilasi Rinaldi Harley Wismanu, Tersangka DAF dan LAS tak hanya sempat tidur bersama jenazah Rinaldi. Ternyata salah satu pelaku (DAF) bahkan sempat bermain game online.

Bagus Putra Laksana - 20DETIK