Usai Demo Ricuh di DPRD DIY, 51 Orang Belum Pulang

20DETIK

   |   
7,218 Views | Jumat, 09 Okt 2020 16:40 WIB

LBH Yogyakarta menerima puluhan aduan orang yang dilaporkan belum pulang ke rumah usai aksi demo rusuh di Kantor DPRD DIY kemarin. Sebagian diketahui berada di Polresta Yogyakarta.

Muhammad Abdurrosyid - 20DETIK