Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menegaskan tidak ada kebijakan ganjil-genap saat PSBB Transisi yang diberlakukan selama 2 pekan. Namun, masyarakat diimbau untuk tetap disiplin menjalankan protokol kesehatan.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menegaskan tidak ada kebijakan ganjil-genap saat PSBB Transisi yang diberlakukan selama 2 pekan. Namun, masyarakat diimbau untuk tetap disiplin menjalankan protokol kesehatan.