Tekad Biden Kembalikan Keadaan AS Mulai dari Georgia

20DETIK

   |   
0 Views | Rabu, 28 Okt 2020 08:30 WIB

Penantang Trump, Joe Biden berkampanye di Warm Springs, Georgia tempat Franklin D. Roosevelt memulihkan diri dari polio. Merujuk pada sejarah, Biden ingin mengembalikan keadaan Amerika Serikat dari pandemi.

Isfari Hikmat/Associated Press - 20DETIK