Libur Panjang, Anies Ingatkan Tingginya Kasus Corona Klaster Keluarga

20DETIK

   |   
1,687 Views | Rabu, 28 Okt 2020 14:20 WIB

Di momen libur panjang cuti bersama ini, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengingatkan kembali tentang tingginya kasus Covid-19 pada klaster keluarga. Anies mengatakan banyak penularan Corona justru terjadi di dalam keluarga.

Rahmayoga Wedar - 20DETIK