Polres Bukittinggi menyerahkan Surat Perintah Dimulainya Penyidikan (SPDP) kasus pengeroyokan 2 prajurit TNI oleh anggota klub Harley ke kejaksaan negeri (kejari), Senin (2/11/2020). Ini, menurut Kapolres Bukittinggi AKBP Dody Prawiranegara, menunjukkan keseriusan polisi dalam mengusut kasus tersebut.