Menko Luhut: Saya Kira Sandiaga Bisa Beri Prestasi di Pariwisata Kita

20DETIK

   |   
20,634 Views | Minggu, 27 Des 2020 15:57 WIB

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Panjaitan, memberikan pesan kepada Sandiaga, yang belum lama menjabat sebagai Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif. Luhut yakin Sandi bisa memberikan prestasi yang bagus terhadap sektor pariwisata di Indonesia

20Detik - 20DETIK