Sebanyak 36.920 dosis vaksin Sinovac telah tiba di Padang, Selasa (5/1/2021). Dinas Kesehatan Provinsi Sumatera Barat, menyiapkan 520 orang tenaga vaksinator, yang nantinya akan melakukan vaksinasi COVID-19. Para calon vaksinator itu tengah menjalani pelatihan khusus vaksinasi.